STAF PENGAJAR DAN SUASANA AKADEMIK

 Pembelajaran dan Pendampingan Pemagangan dilakukan oleh Dosen-Dosen yang merupakan lulusan dari perguruan tinggi dalam dan luar yang bersertifikat minimal Insinyur Profesional Madya (IPM) dan berkualifikasi pendidikan Doktor (S3) dan Magister (S2) serta Insinyur...

SEPUTAR PROGRAM PROFESI INSIYUR

Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Diponegoro bertujuan guna peningkatan mutu profesional para sarjana terkait yang setara dengan negara lain yang telah maju teknologinya sesuai amanat Undang- Undang No.11 Tahun 2014 Tentang Keinsinyuran...